Renungan Injil Yohanes 6:52-59


Hari biasa pekan III Paskah
Bacaan I Kis 9:1-20
Mzm 117:1-2;
Injil Yohanes 6:52-59




The Jews quarreled among themselves and said, How He can give us His flesh to eat. Then Jesus said to them, verily I say to you if you do not eat flesh of the Son of Man and drink His blood, ye have no life in you. He who eats my flesh and drinks my blood has life eternal, and I will raise him on the last day. For my flesh is true food and my blood is true drink. He who eats my flesh and drinks my blood he lives in me and I in him. Just as the living Father sent me and I live by the Father's life as well as anyone who takes I will live by me. This is the bread which has a turn of Heaven is not seoerti bread has been eaten by your ancestors, and they died. He who eats this bread, he will live forever All of this is said to Jesus in Capernaum when he taught in the synagogue.

Renungan Injil Yohanes 6:52-59 

Tubuh dan DaraMu yang Kudambakan

simbol sakral
Barang siapa makan dagingKu dan minum darahKu ia tinggal dalam Aku dan Aku dalam Dia, Sabda Yesus.
Saudara saudari yang terkasih dalam Tuhan, dalamInjil Yohanes hari ini Yesus memberikan kekuatan Iman bagi kita. Yesus menegaskan bahwa yang makan daging dan minum darah Nya ia akan memiliki hidup yang kekal dan akan dibangkitkan pada akhir zaman. Daging dan Darah menjadi lambang kehidupan. karena itu yang makan dan minum darahNya berarti membiarkan Yesus hidup di dalam diri kita tentunya dalam setiap segi kehidupan kita.
Lewat Ekaristi kita dapat menyambut Tubuh dan darah Nya secara nyata kita telan. Dengan cara ini kita dapat bersatu dengan Nya. Dia tinggal dalam diri kita dan kita semua tinggal dalam diri Nya. Hal ini merupakan situasi yang penuh dengan keselamatan, dimana kita hidup dalam kesatuan yang sempurna denganNya. Pertanyaannya adalah adakah sesuatu yang lebih berharga daripada kesatuan sempurna dengan Allah yang akan menjamin kehidupan kita kelak di akhir jaman?

Ya Tuhan sadarkanlah kami bahwa Engkaulah yang menjamin hidup kami di dunia sat ini dan di akhir jaman nanti. satukanlah hidup kami dengan hidupMu sendiri agar kami hidup dalam kesatuan sempurna dengan Mu, sebab itulah yang kami inginkan, yaitu hidup bersamaMu sampai selamanya. Amin

Semoga dengan renungan injil hari ini iman kita semakin di teguhkan dan hidup kita senantiasa terarah kepadanya. semoga berkat Tuhan senantiasa beserta kita. Amin.

Lihat Juga renungan :

Renungan Injil Markus 16:1-8
Renungan Injil Yohanes 13:1-15
Renungan Injil Yohanes 10:11-18 
Renungan Injil Yohanes 10:1-10
Renungan Injil Yohanes 6:52-59

Masih banyak lagi renungan renungan yang lain dalam blog ini, untuk menemukan yang anda cari silahkan gunakan fasilitas pencariian pada blog ini, jika apa yang telah anda cari tidak juga anda temukan silahkan hubungi saya melalui fasilitas contak yang sudah saya sediakan. Dan juga jika anda ingin bersharing atau meminta renungan menurut anda silahkan hubungi saya. Terimakasih atas Kebaikan anda terhadap sesama. Damai tuhan Beserta Kita. Amin

Post a Comment

 
Top